Gejala Umum Setelah Vaksinasi Yang Perlu Diketahui

Gejala Umum Setelah Vaksinasi Yang Perlu Diketahui – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, beberapa bulan terakhir ini, pemerintah  mulai menerapkan vaksinasi covid-19 bertahap bagi seluruh rakyat Indonesia. Setelah melakukan vaksinasi, tentunya akan menimbulkan beberapa gejala yang meresahkan. Tapi, gejala tersebut termasuk gejala umum loh sobat. Apa saja? Yuk simak ulasannya berikut ini.

Continue reading →

Swab Antigen – Mengidentifikasi Virus COVID-19 dalam 15 Menit

Mengidentifikasi Virus Covid-19 dalam 15 Menit – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, di masa pandemi yang masih belum berakhir, tentu menimbulkan kekhawatiran yang berlebih. Apalagi kini, anda pasti sudah tidak asing dengan kata swab dan rapid test bukan? Nah, bagaimana sih kerja dari antigen yang digunakan tersebut? Lewat artikel ini, mari simak penjelasannya.

Continue reading →

Mengenal Nama-Nama Baru Varian Corona Menurut WHO

Mengenal Nama-Nama Baru Varian Corona – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, seperti yang kita tahu sekarang, varian corona kini lebih dari satu. Kabarnya, corona varian tersebut merupakan hasil mutasi dari corona pada umumnya. Apa saja nama-nama baru varian corona tersebut? Yuk kita langsung simak artikel berikut ini.

Continue reading →

Vitamin Yang Tingkatkan Daya Tubuh Selama Pandemi

Vitamin Yang Tingkatkan Daya Tubuh Selama Pandemi – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Apalagi di masa pandemi yang belum juga usai, tentunya kita harus lebih meningkatkan daya tahan tubuh. Nah, meningkatkan daya tahan tubuh salah satunya tentunya dengan vitamin. Vitamin apa saja yang dibutuhkan? Yuk simak terus ulasannya pada artikel ini.

Continue reading →

Covid19 Melonjak, Hindari Tempat dengan Resiko Penularan Tinggi Ini

Hindari Tempat dengan Risiko Penularan Tinggi Ini – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, belakangan ini kasus covid19 kembali mengalami peningkatan. Karena hal ini pula, beberapa wilayah perkantoran mulai menerapkan WFH bagi karyawannya. Lantas, bagaimana dengan tempat-tempat umum? Lewat artikel ini, yuk simak beberapa tempat dengan risiko penularan tinggi. Hindari dulu ya sobat.

Continue reading →

Apa Itu Tes Swab Antigen?

Apa Itu Tes Swab Antigen? – Halo sobat laborians, kalau dilihat dari judul di atas mungkin sudah tak terasa asing lagi ya. Terutama di masa pandemi seperti sekarang, swab antigen menjadi kegiatan yang biasa dilakukan. Baik sebelum melakukan keberangkatan hingga melakukan kegiatan dalam lingkup yang besar. Jadi, apa itu tes swab antigen? Untuk mengetahui lebih lanjut, yuk simak ulasannya berikut ini. Continue reading →

Penggunaan Masker Yang Efektif di Masa Lonjakan Covid19

Penggunaan Masker Yang Efektif di Masa Lonjakan Covid-19 – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, akhir-akhir ini kasus covid-19 di Indonesia kembali mengalami lonjakan. Namun sadarkah anda, lonjakan tersebut juga bisa disebabkan oleh kelalaian dalam penggunaan masker loh. Lantas, masker seperti apa yang efektif di masa lonjakan covid-19 ini? Untuk mengetahui jawabannya, yuk kita simak artikel berikut ini.

Continue reading →

Kasus Corona Yang Meningkat Pada Anak Menjadi Perhatian

Kasus Corona Meningkat Pada Anak – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga selalu dalam keadaan sehat ya. Sobat, belakangan ini kasus corona di Indonesia kembali meningkat, bahkan di hari Minggu kemarin (20/06/2021), kasus positif corona usia anak di Jakarta tembus 665 jiwa, ditambah 224 jiwa balita dan anak. Hal ini pun kerapkali menjadi perhatian. Lantas, kiat-kiat apa saja yang bisa lakukan di tengah meningkatnya kasus tersebut?  Simak penjelasannya berikut ini.

Continue reading →

Gejala Berbeda Corona Varian Delta Yang Patut Diwaspadai

Gejala Berbeda Corona Varian Delta – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, di artikel sebelumnya ” Mengenal Sekilas Corona Varian Delta “, kita sudah sedikit mengenal mengenai corona varian delta. Nah, di artikel kali ini, kita akan membahas mengenai gejala-gejala yang timbul pada corona varian delta. Apakah gejalanya berbeda? Untuk mengetahui jawabannya, yuk simak ulasan berikut ini.

Continue reading →

Pemeriksaan PCR Untuk Infeksi Virus HPV

Pemeriksaan PCR Untuk Infeksi Virus HPV – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, tentu kalian masih ingat dengan alat PCR kan? Mungkin selama ini kegunaan PCR yang kita kenal adalah sebagai alat pemeriksa virus covid-19. Tapi, jauh sebelum adanya pandemi covid-19, alat PCR ini sudah sering digunakan untuk diagnosis penyakit HPV. Untuk mengetahui mekanismenya, yuk kita simak artikel berikut ini.

Continue reading →

error: Konten dalam website ini memiliki hak cipta, verifikasi untuk izin penggunaan.
WhatsApp chat