Untuk menyambut bulan Ramadhan yang penuh berkah ini, kami menawarkan “Promo HPLC Ramadhan 1444H“. PT Andaru Persada Mandiri sebagai pioneer produk HPLC brand Indonesia pertama yakni BARCOV, akan memberikan apresiasi kepada bapak/Ibu dalam merencanakan pembelian HPLC yang digunakan untuk pengujian analisis keamanan pangan, uji kadar zat aktif sediaan farmasi, uji residu dalam stem cell dan lain sebagainya. Kami memiliki program “BUY 1 GET 5 MORE” untuk setiap pembelian HPLC BARCOV dengan konfigurasi apapun (Isocratic Manual, Quartenary Autosampler maupun Quartenary Manual). Continue reading →
Aplikasi FTIR Untuk Mengidetifikasi Jenis-Jenis Alkohol
FTIR adalah singkatan dari Fourier Transform Infra Red. Merupakan sebuah alat laboratorium yang digunakan untuk analisis gugus fungsi secara kualitatif ataupun kuantitatif dalam suatu senyawa. Pada artikel kali ini penulis akan mengulas tentang “Aplikasi FTIR Untuk Mengidetifikasi Jenis-Jenis Alkohol“. Semoga bisa bermanfaat bagi kita semua.
Tipe Air Laboratorium Untuk Kebutuhan Analisis
Mengenal tipe air laboratorium untuk kebutuhan analisis menjadi penting bagi laboran. Ada sedikitnya 3 jenis tipe air yang perlu anda ketahui untuk berbagai keperluan di laboratorium. Pada artikel kali ini kita akan membahas mengenai “Tipe Air Laboratorium Untuk Kebutuhan Analisis“. Semoga bisa bermanfaat bagi kita semua. Continue reading →
Ekstraksi DNA RNA – Sekilas Tentang Ekstraksi DNA/RNA
Ekstraksi DNA RNA – Ekstraksi merupakan metode yang sudah lama dilakukan untuk mendapatkan DNA dari inti sel atau organel sel. DNA hasil ekstraksi dapat diaplikasikan sebagai sampel untuk banyak metode tergantung analisa apa yang akan diuji. Oke, pada artikel kali ini kita akan membahas “Sekilas Tentang Ekstraksi DNA/RNA“. Semoga bisa bermanfaat bagi kita semua, yuk kita mulai.. Continue reading →
Real Time PCR – Mengenal Real Time PCR (RT-PCR, qPCR)
Real Time PCR adalah teknologi dalam bidang biologi untuk mengamplifikasi dan mendeteksi asam nukleat. Asam nukleat yang merupakan gudang informasi genetik dari makhluk hidup di dunia. Dalam penyebutannya Real Time PCR sering juga disingkat menjadi RT-PCR. Artikel kali ini berjudul Mengenal Real Time PCR (RT-PCR, qPCR). Semoga bisa memberikan gambaran umum kepada anda para pembaca. Yuk kita mulai. Continue reading →
Webinar dan Workshop Pemeriksaan Halal Food
Pengujian halal pada makanan dan minuman menjadi salah satu hal penting yang dilakukan oleh BPOM. Selain untuk menerbitkan informasi yang tepat pada makanan, tentu saja untuk memastikan produk sesuai kebutuhan konsumen. Pernahkah sobat lab mengikuti kegiatan webinar dan workshop pemeriksaan halal food ? Kalau belum, ini adalah moment yang tepat untuk menambah ilmu pengetahuan seputar pemeriksaan halal pada makanan dan minuman. Continue reading →
GLP – Good Laboratory Practice
GLP adalah singkatan dari Good Laboratory Practice. Pengertian good laboratory practice adalah serangkaian proses atau prosedur penggunaan atau pengorganisasian laboratorium, dalam lingkup pelaksanaan pengujian, penggunaan fasilitas, sop, struktur organisasi dan penyesuaian lainnya, sehingga kegiatan laboratorium dapat dilakukan dengan baik. Adapun maksud dari baik disini adalah proses analisa, rekam data, pencatatan, monitor dan pelaporan sesuai dengan standar yang telah ditetapkan. Kemudian standar tersebut bisa berupa standar nasional, internasional atau pedoman lainnya seperti persyaratan keselamatan kerja dan kesehatan. Pada kesempatan kali ini penulis akan membahas tentang GLP – Good Laboratory Practice, mulai dari Pengertian GLP (Good Laboratory Practice), Tujuan GLP (Good Laboratory Practice), Prinsip GLP (Good Laboratory Practice), Menerapkan GLP (Good Laboratory Practice) dan point penting lainnya. Yuk kita simak lebih lengkap… Continue reading →
Water Purification System – Pengertian dan Penggunaannya
Water Purification System atau Lab Water Purification System adalah sebuah alat laboratorium yang digunakan untuk memurnikan air sehingga bebas dari kotoran, kontaminan atau partikel yang tidak diperlukan. Pemurnian yang dilakukan dengan alat ini akan menghasilkan air yang bersih dan murni sehingga aman untuk di konsumsi atau bahkan cocok digunakan untuk keperluan laboratorium. Alat water purification system biasanya terdapat pada berbagai laboratorium, seperti bidang medis, biologi, kimia, farmasi atau farmakologi bahkan dunia industri.
Metabolic Cage – Pengertian, Fungsi dan Cara Penggunaan
Metabolic Cage adalah Sebuah kandang yang digunakan untuk menguji tingkah laku hewan percobaan seperti mencit. Alat ini sangat berperan penting pada pengujian yang berhubungan dengan aktivitas, hingga mengtahui fungsi eksresi dari hewan percobaan. Pada artikel kali ini penulis akan membahas beberapa point penting tentang metabolic cage seperti Pengertian Metabolic Cage, Fungsi Metabolic Cage, Prinsip Kerja Metabolic Cage, Jenis Metabolic Cage, Bagian Metabolic Cage, Penggunaan Metabolic Cage pada Hewan Percobaan, Keuntungan Metabolic Cage, Brand Metabolic Cage, Spesifikasi Metabolic Cage, Harga Metabolic Cage, dan Tempat Jual Metabolic Cage. Continue reading →
Analgesy Meter – Pengertian, Fungsi dan Penggunaannya
Analgesy Meter adalah alat atau instrumen laboratorium yang digunakan pada bidang farmakologi untuk mengetahui tekanan kaki mencit setelah diberikan analgesik. Pada artikel kali ini penulis akan membahas beberapa point penting seperti Pengertian Analgesy Meter, Fungsi Analgesy Meter, Prinsip Kerja Analgesy Meter, Jenis Analgesy Meter, Bagian Analgesy Meter, Cara menggunakan Analgesy Meter, Spesifikasi Analgesy Meter, Harga Analgesy Meter dan Tempat Jual Analgesy Meter. Continue reading →