Bio Safety Cabinet – Pengertian, Fungsi, Cara Menggunakan

Bio Safety Cabinet – Pengertian, Fungsi, Cara Menggunakan

Bio Safety Cabinet adalah alat laboratorium berupa area kerja, dengan ventilasi udara yang telah didesain khusus untuk keamanan user yang menggunakan sampel material biologis atau bahan kimia agar dapat terhindar dari kontaminasi. Bio safety cabinet sering juga disebut biological safety cabinet. Pada artikel ini kita akan membahas tentang bio safety cabinet mulai dari Sejarah Bio Safety Cabinet, Pengertian Bio Safety Cabinet, Fungsi Bio Safety Cabinet, Prinsip Kerja Bio Safety Cabinet, Cara Menggunakan Bio Safety Cabinet, Cara Merawat Bio Safety Cabinet, Tips Menggunakan Bio Safety Cabinet, Kisaran Harga Bio Safety Cabinet dan Tempat Jual Bio Safety Cabinet. Continue reading →

Penggunaan Masker Yang Efektif di Masa Lonjakan Covid19

Penggunaan Masker Yang Efektif di Masa Lonjakan Covid-19 – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, akhir-akhir ini kasus covid-19 di Indonesia kembali mengalami lonjakan. Namun sadarkah anda, lonjakan tersebut juga bisa disebabkan oleh kelalaian dalam penggunaan masker loh. Lantas, masker seperti apa yang efektif di masa lonjakan covid-19 ini? Untuk mengetahui jawabannya, yuk kita simak artikel berikut ini.

Continue reading →

Kasus Corona Yang Meningkat Pada Anak Menjadi Perhatian

Kasus Corona Meningkat Pada Anak – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga selalu dalam keadaan sehat ya. Sobat, belakangan ini kasus corona di Indonesia kembali meningkat, bahkan di hari Minggu kemarin (20/06/2021), kasus positif corona usia anak di Jakarta tembus 665 jiwa, ditambah 224 jiwa balita dan anak. Hal ini pun kerapkali menjadi perhatian. Lantas, kiat-kiat apa saja yang bisa lakukan di tengah meningkatnya kasus tersebut?  Simak penjelasannya berikut ini.

Continue reading →

Pemeriksaan PCR Untuk Infeksi Virus HPV

Pemeriksaan PCR Untuk Infeksi Virus HPV – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, tentu kalian masih ingat dengan alat PCR kan? Mungkin selama ini kegunaan PCR yang kita kenal adalah sebagai alat pemeriksa virus covid-19. Tapi, jauh sebelum adanya pandemi covid-19, alat PCR ini sudah sering digunakan untuk diagnosis penyakit HPV. Untuk mengetahui mekanismenya, yuk kita simak artikel berikut ini.

Continue reading →

Apa Yang Dimaksud dengan Gen S Pada Covid-19?

Apa Yang Dimaksud dengan Gen S? – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, pernahkah kalian mendengar kata gen s? Apa yang ada di pikiran kalian ketika mendengar kata tersebut? Jika masih terdengar asing, tenang saja, di artikel kali ini kita akan mempelajari mengenai gen s yang ada dalam virus covid-19. Untuk mengetahui jawabannya, yuk kita simak artikel berikut ini.

Continue reading →

Prinsip Dasar PCR Yang Perlu Diketahui

Prinsip Dasar PCR Yang Perlu Diketahui – Halo sobat laborians, Bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sobat, tentunya kalian sudah familiar dengan alat yang satu ini bukan? Ya, PCR. PCR atau dengan kepanjangan Poly Chain Reaction semakin dikenal kegunaannya semenjak pandemi covid-19 menimpa ke seluruh penjuru negeri. Di artikel kali ini, kita akan membahas lebih dalam mengenai prinsip dasar PCR ini sobat. Bagi kalian yang belum tahu, yuk simak terus artikel ini.

Continue reading →

Mengenal Perbedaan ELISA dan Alat ELISA Reader

Perbedaan ELISA dan Alat ELISA Reader -Halo sobat laborians, semoga sehat selalu ya. Sobat, kalian tentu sudah pernah mendengar mengenai metode ELISA bukan? Nah, di artikel kali ini kita akan membahas dan mengenal lebih jauh mengenai alat Elisa Reader. Apa yang dimaksud dengan Elisa? Dan apa perbedaannya dengan alat Elisa Reader? Untuk mengetahui jawabannya, simak terus artikel ini ya sobat.

Continue reading →

Pemeriksaan Elisa Yang Perlu Dilakukan Segera

Pemeriksaan Elisa Yang Perlu Dilakukan Segera – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Kali ini kita akan masuk ke pembahasan elisa nih. Ada yang pernah melakukan pemeriksaan elisa? Yap, elisa ini memang sedang banyak diperbincangkan, terutama dalam pemeriksaan kadar antigen dalam tubuh. Jika kalian penasaran dengan elisa/elisa reader, bisa kunjungi artikel elisa reader yang ini ya. Lalu, bagaimana pemeriksaan yang perlu dilakukan tersebut? Yuk simak penjelasannya berikut ini.

Continue reading →

Metode Elisa Yang Mudah Digunakan Bagi Pengguna Awam

Metode Elisa Yang Mudah Digunakan – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Sebelum masuk ke pembahasan metode elisa, kalian bisa kunjungi artikel mengenai pengertian elisa ini ya. Nah, dari pengertian elisa kita akan berlanjut ke metode yang mudah digunakan. Bagaimana metode elisa tersebut? Yuk simak ulasannya.

Continue reading →

Uji Elisa Sederhana Yang Perlu Diketahui

Uji Elisa Sederhana Yang Perlu Diketahui – Halo sobat laborians, jika di artikel sebelumnya kita sudah membahas mengenai pengertian elisa, kali ini kita akan berlanjut ke pengujiannya nih. Apa saja sih uji elisa sederhana yang ada pada metode elisa tersebut? Untuk mengetahui jawabannya, simak ulasannya berikut ini ya.

Continue reading →

error: Konten dalam website ini memiliki hak cipta, verifikasi untuk izin penggunaan.
WhatsApp chat