Cara Membedakan Vitamin Yang Asli dan Palsu – Di masa pandemi, membedakan vitamin yang asli dan palsu juga menjadi hal yang penting. Hal ini dikarenakan semakin banyaknya permintaan akan vitamin saat ini. Dan tentu saja kita harus cermat dalam memilih vitamin tersebut. Lantas, apakah ada cara membedakan vitamin yang asli dan palsu tersebut? Tentu saja ada, yuk kita simak ulasannya berikut ini.
Tag: palsu
Cara Mengenali Masker Medis Palsu di Pasaran
Cara Mengenali Masker Medis Palsu di Pasaran – Di era pandemi ini, memilih masker medis yang hendak dipakai menjadi salah satu poin penting. Hal ini dilakukan karena di berbagai media massa, sempat terdapat masker medis palsu yang beredar di pasaran. Nah, kali ini penulis ingin membagikan sedikit tips cara mengenali masker medis palsu di pasaran. Berikut penjelasannya.