Syarat Vaksinasi Sebelum Mengunjungi Pusat Perbelanjaan

Syarat Vaksinasi Sebelum Mengunjungi Pusat Perbelanjaan – Vaksinasi kini sudah mulai menjadi syarat masuk sebelum ke pusat perbelanjaan di indonesia. Meskipun belum merata, tapi beberapa diantaranya sudah menerapkan hal ini. Bagaimana mekanismenya? Yuk kita simak ulasannya dalam artikel berikut ini.

Continue reading →

6 Cara Mencuci Tangan Yang Baik dan Benar

6 Cara Mencuci Tangan Yang Baik dan Benar – Di masa pandemi covid-19, cara mencuci tangan yang baik dan benar menjadi salah satu protokol kesehatan yang menjadi sorotan. Bagaimana tidak, mencuci tangan dapat meminimalisir penyebaran virus covid-19 di sekitar kita. Berikut 6 cara mencuci tangan yang baik dan benar berdasarkan WHO yang perlu anda tahu.

Continue reading →

Cara Membedakan Covid-19 dengan Flu Biasa

Cara Membedakan Covid-19 dengan Flu Biasa – Ada beberapa cara yang signifikan untuk membedakan covid-19 dengan flu biasa. Pada covid-19, salah satu gejala yang paling umum adalah demam, tetapi gejala ini jarang terjadi pada penderita flu biasa. Pada penderita covid-19 juga akan mengalami beberapa gejala yang tidak terdapat pada penderita flu biasa. Bagaimana penjelasan selengkapnya? Mari simak artikel berikut ini.

Continue reading →

Cara Melatih Batuk Efektif Yang Baik Untuk Penyintas Covid-19

Cara Melatih Batuk Efektif Yang Baik Untuk Penyintas Covid-19 – Bagi penyintas covid-19, sangat penting untuk melatih batuk yang efektif agar tidak mengalami kelelahan yang berlebih. Untuk melatih hal tersebut, anda bisa melakukan teknik huff coughing atau mengontrol batuk. Bagaimana penjelasannya? Yuk simak ulasannya dalam artikel berikut ini.

Continue reading →

Bolehkah Meminum Air Kelapa Setelah Vaksinasi?

Bolehkah Meminum Air Kelapa Setelah Vaksinasi? – Meminum air kelapa setelah vaksinasi dapat memberikan banyak manfaat pada tubuh. Namun, ternyata beredar kabar bahwa hal tersebut dapat menimbulkan efek samping. Benarkah? Untuk mengetahui jawabannya, yuk simak ulasannya dalam artikel berikut ini.

Continue reading →

Prosesi Acara Wisuda di Masa Pandemi Covid-19

Prosesi Acara Wisuda di Masa Pandemi Covid-19 –  Prosesi acara wisuda di masa pandemi memang beragam. Ada yang melakukannya secara online hingga offline dengan bersyarat. Nah, kali ini penulis akan membagikan sedikit pengalaman penulis sewaktu mengikuti prosesi acara wisuda di masa pandemi covid-19.  Apakah anda punya pengalaman terkait prosesi ini? Boleh sharing pengalamannya di kolom komentar ya. Yuk, sekarang waktunya kita simak pengalaman penulis lewat artikel berikut.

Continue reading →

Mengunjungi Resepsi Pernikahan di Masa PPKM

Mengunjungi Resepsi Pernikahan di Masa PPKM – Mengunjungi resepsi pernikahan di masa PPKM akan terasa berbeda dari biasanya. Bagaimana tidak, tentu kita harus menerapkan protokol kesehatan yang ada.  Nah, penulis ingin membagikan sedikit pengalaman datang ke acara tersebut nih. Untuk mengetahui penjelasannya, yuk simak artikel berikut ini. Bagi anda yang juga memiliki pengalaman mengunjungi resepsi pernikahan, boleh sharing di kolom komentar ya.

Continue reading →

Gejala Corona Varian Delta Plus Yang Perlu Diketahui

Gejala Corona Varian Delta Plus – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya? Semoga sehat selalu ya. Di artikel sebelumnya, kita sudah membahas mengenai corona varian delta plus yang mulai masuk ke Indonesia, diantaranya daerah Mamuju hingga Jambi. Corona varian delta plus ini  menimbulkan banyak gejala-gejala berbeda dari sebelumnya. Apa saja gejala-gejala tersebut? Yuk kita simak ulasannya berikut ini.

Continue reading →

Terbaru : Terdapat Corona Varian Delta Plus di Indonesia

Terdapat Corona Varian Delta Plus di Indonesia – Halo sobat laborians, bagaimana kabar anda saat ini? Semoga sehat selalu ya. Sobat, menurut informasi terbaru, kini terdapat corona varian delta plus yang mulai memasuki Indonesia. Bagaimana varian delta plus tersebut? Untuk mengetahui jawabannya, yuk simak ulasannya berikut.

Continue reading →

Cara Kerja Oxymeter Yang Perlu Diketahui

Cara Kerja Oxymeter Yang Perlu Diketahui – Halo sobat laborians, bagaimana kabarnya saat ini? Semoga kalian sehat selalu ya. Sobat, di artikel kali ini penulis akan membahas mengenai alat oxymeter. Apa itu oxymeter dan bagaimana cara kerja oxymeter? Nah, untuk mengetahui jawabannya, kita simak ulasannya berikut ini.

Continue reading →

error: Konten dalam website ini memiliki hak cipta, verifikasi untuk izin penggunaan.
WhatsApp chat